Selasa, 10 Agustus 2010

PENTINGNYA LEMBAGA KEUANGAN, MACAM-MACAM LEMBAGA KEUANGAN, dan INSTRUMEN-INSTRUMEN KEUANGAN

Fungsi Lembaga Keuangan (FI’s):
Brokerage function  acting as pure broker

Provide: information
tansaction services

 result efisiensi: economies of scale

Asset transformation function  acting as asset transformer

Membeli primary securities (bonds & saham) dan menjual
secondary ecurities (securities yang diterbitkan oleh FI dan
dijamin oleh primary securities

WHY ARE FINANCIAL INTERMEDIARIES SPECIAL?
Information costs
Masalah utama investasi langsung adalah biaya pengumpulan informasi yang tinggi  perlu monitoring
Agency costs: biaya atas resiko jika peminjam tidak bertindak untuk kepentingan investor
maka: - FI sebagai delegated monitor
- FI dapat menerbitkan securities sehingga dapat memonitoring dengan baik (bank loan)

2. Liquidity & Price Risk
FI menerbitkan produk menarik: deposit & money market mutual funds (likuid)
Diversify asset: menurunkan resiko dengan memegang sejumlah securities dalam portfolio  resiko turun

3. Lain-lain:
a. Menurunkan biaya transaksi
b. Intermediasi maturitas
c. Transmisi kebijakan moneter
d. Alokasi kredit
e. Jasa-jasa pembayaran
f. Intermediasi denominasi
g. Transfer intergenerasi

Regulation

Safety and soundness regulation seperti: legal lending limit dan capital adequacy ratio (CAR)
Protective mechanisms:
- Requirement pendorong FI untuk melakukan diversifikasi asset
- Concern pada level minimal rasio capital to asset
- Penyediaan dana-dana jaminan seperti BIF, SAIF, SIPC
- Monitoring and surveillance itself
Issue: net regulatory burden: perbedaan antara private cost regulasio dan privat benefit untuk produser jasa keuangan
2. Monetary policy regulation: reserve requirement
3. Credit allocation regulation: KUK
4. Consumer protection regulation: FDIC
5. Investor protection: insider trading, lack of disclosure, outright malfeasance, breach of fiduciary responsibilities
6. Entry and chartering regulation
Dengan high direct costs dan indirect costs

THE FINANCIAL SERVICE INDUSTRY
Depository Institutions

Commercial Banks
Saving Institutions
Saving and Loans (S&L)
Saving Banks
Credit Unions

Other Financial Institutions

Life Insurance Companies
Property – Casualty Insurance
Securities Firms and Investment Bank
Finance Companies
Mutual Funds

COMMERCIAL BANKS
Bank yang accept deposits (liabilities) & menyalurkan consumer,commercial,
& real estate loans (assets).
Aktivitas diatur terpisah dari peraturan saving institution / credit union
Di USA jumlah 14.416 (1985), 12.744 (1989), dan 9.308 (1997) menurun
karena: perkemb. teknologi,perubahan regulatory, & kompetisi antar bank.

Macam Commercial Banks:
Community Bank: smaller banks dengan asset < US$ I juta
Specialize: Retail/consumer banking, providing residential mortgages and consumer loans, and accessing the local deposit base
Regional/Super Regional Banks: bank dengan asset US$ 1 juta atau lebih
Aktivitas: Wholesale commercial banking activities, Consumer & residential lending, Commercial & industrial lending baik regional/nasional
Punya akses terhadap interbank funds/federal funds market untuk membiayai aktivitas lending dan investment
Money Center Banks (Bank yang sangat besar):
Tidak ditentukan oleh asset bank, tetapi oleh lokasi dan tergantung pada non deposit/borrowed sources of funds
Contoh: Bank of New York, Bankers Trust, Chase Manhattan, Citigroup, J.P. Morgan, Republic NY Corporation, Banc One

Balance Sheet & Trends
Assets
Earning assets areas:
Business loans (commercial & industrial)
Securities
Mortgages
Consumer loans

Liabilities
Sources:
Equity
Deposits
Borrowed/other liability funds

Resiko terbesar: credit or default risk
Perbedaan utama bank dengan firm lain: High leverage: Debt/asset tinggi

Debt: deposit atau borrowed funds

NOW account: demand deposit dengan bunga (ada minimum deposit)

Money Market Mutual Funds: mutual fund yang ditawarkan bank (deposit)

Negotiable CDs: deposito yang memiliki maturity tertentu, memberikan bunga tertentu, jumlah besar, dapat dijual di secondary market.

Off-Balance-Sheet activities: Fee related activities

Regulation
1927: McFadden act  Membatasi bank untuk interstate brancing

1933: Glass-Steagall act
 Membatasi aktivitas bank terhadap aktivitas di pasar.
Didirikannya FDIC

1956: Bank Holding Company act
- Membatasi aktivitas akuisisi perbankan dan non perbankan multibank
holding companies
- Memberikan wewenang kepada Federal Reserves dalam pengaturan
multibank holding companies

1970: Amademen terhadap Bank Holding Company Act 1956
Membatasi BHC dalam kegiatan asuransi, commercial dan nonbank

1978: Internasional Banking Act
- Regulated cabang dan agen bank asing yang ada di US
- Memberlakukan McFadden Act dan Glass Steagell Act pada bank asing
- Memberikan akses bank asing pada Fedwire, discount window, &
asuransi deposito

OTHER FINANCIAL INSTITUTIONS
Non Depository
LIFE INSURANCE COMPANIES

Melindungi kerugian yang diakibatkan oleh hilangnya pendapatan karena kematian ataupun pensiun dini

Ada 4 macam (dilihat dari pemasarannya):
- Ordinary Life
- Group Life
- Industrial Life
- Credit Life
Ordinary Life

Polis dipasarkan pada individu, dengan pembayaran premi secara periodic.
Ada 5 jenis berdasarkan tipe kontraknya:

- Term Life
Pure life insurance, dimana individu akan menerima klaim jika meninggal
dalam periode waktu tertentu (1-40 tahun atau lebih)
- Whole Life
Memberi proteksi pada individu selama masa hidupnya
- Endowment Life
Kombinasi pure life insurance & tabungan. Memberi proteksi & mendapatkan
face value jika masih hidup pada endowment date.
- Variable Life
Invest pada mutual funds seperti stocks, bonds, & money market instrument
lainnya. Nilai face value naik atau turun tergantung pada net value asset dari
mutual funds yang dipilih.
- Universal Life dan Variable Universal Life
Universal Life: premium dan maturity dapat diubah
Variable Universal Life:
Plus nilai face value tergantung pada nett asset value dari mutual funds

Group Life
Pertanggungan renteng dalam satu polis. Biasanya untuk corporate employers.
Industrial Life
Biasanya coverage areanya sempit (mingguan).
Credit Life
Untuk melindungi pemberi hutang terhadap kemungkinan peminjam tidak dapat
membayar hutangnya (bunga plus prinsipalnya)

Aktivitas Life Insurance lainnya:
Annuities
Reserve dari aktivitas Life Insurance
2. Private Pension Funds
3. Accident and Health Insurance
Balance Sheet
Liabilities: Long Term (klaim jangka panjang)
Asset: Invest pada long term: corporate bonds, sekuritas pemerintah, mortgages.

Regulation
McCarran-Ferguson Act tahun 1945: confirm the primacy of state over federal regulation of insurance companies.
State insurance commission berwenang melakukan supervisi dan examine insurance companies dengan menggunakan system yang dikembangkan NAIC

PROPERTY-CASUALTY INSURANCE
Property: asuransi yang memberikan perlindungan pada kerugian property riil atau personal
Casualty(liability): memberikan perlindungan hukum
Loss Risk, tergantung pada:
Property vs Liability
Max level losses property lebih predictable dari pada liability
Severity vs Frequency
Loss rates lebih predictable pada low-severity, high-frequency ketimbang
pada high-severity, low-frequency

Frequency of loss : probabilitas munculnya kerugian
Severity of loss : size atau ukuran kerugian
Long tail vs Short tail
Long tail risk sulit diekspetasi disbanding short tail.
Long tail loss timbul pada saat peril menyerang selama periode coverage,
tetapi klaim tidak dibuat/dilaporkan sampai beberapa tahun kemudian

Product inflation vs Social inflation
Tingkat kerugian (loss) sangat dipengaruhi oleh kenaikan inflasi yang unexpected.
Loss Ratio: mengukur ratio pure losses incurred terhadap premium earned. Ratio dibawah 100 berarti premium yang diterima mencukupi untuk mengkover losses incurred.

SECURITIES FIRMS
Size diukur berdasar jumlah equity yang dimiliki.
Macam-macam:

National Full-line Firms (the largest firms) yang menyediakan service retail customers (berperan sebagai broker dan dealer pada trading securities), dan corporate customers (sebagai underwriting pada penerbitan new securities)
Contoh: Merril Lynch dan Morgan Stanley/Dean Witter Discover

National Full-line Firms yang spesialisasi lebih pada corporate finance dan lebih aktif pada trading securities
Contoh” Goldman Sach, Salomon Brothers/Smith Barney, Investment Banking Arm of Citigroup (merger dari Travelers dan Citicorp tahun 1998)

Lain-lain
Specialized Investment Bank Subsidiaries dari Commercial Bank Holding
Companies, contoh: JP Morgan
Specialized Discount Brokers (broker tapi tidak memberikan advis/tips)
Contoh: Charles Schwab
Regional Securities Firms, terbagi large, medium, dan small kategori, dan
konsentrasi melayani customer pada region atau lokasi tertentu

Aktivitas

Investing: asset management baik untuk diri sendiri maupun pihak lain
(mutual funds atau pension funds)

Investement Banking: related to underwriting dan distribusi new issues of
debt and equity baik public maupun private offering
IPO (Initial Public Offering): penawaran umum pertama
Private placement: penawaran terhadap beberapa investor besar

Market Making: menciptakan pasar sekunder baik untuk:
Agency transaction : untuk customer
Principal transaction: dana sendiri
Trading: ambil posisi pada suatu instrumen
Position trading : ambil posisi (menciptakan pasar sekunder)
Pure arbitrage : jual beli aset pada pasar uang yang berbeda untuk
mendapatkan keuntungan
Risk arbitrage : membeli aset untuk antisipasi suatu keadaan (keuntungan)

Program trading : risk arbitrage antara spot market dan future

Cash management:
Offer bank deposit-like cash management account (CMAs) kepada individual
investors, that offer check-writing kepada individual investors, that offer check-writing privileges

Mergers and Acquisitions.
Provide advise/assist pada proses merger dan akuisisi

Back-Office dan pelayanan lainnya:
Kustodi dan escrow services
Clearance dan settlement services
Riset, dll
Regulation

Securities and Exchange Commisions (SEC) didirikan tahun 1934. The National Securities Market Improvement Act (NSMIA) tahun 1966 reaffirmed peranan SEC sebagai regulator securities firms: mengawasi New York Exchange dan National of Securities Dealers (NSAD), dan awasi NASDAQ (Over The Counter Market)

Securities Investor Protection Corporation (SIPC) memberikan perlindungan pada investor s/d US$ 500.000 jika perusahaan sekuritas bangkrut

MUTUAL FUNDS
Muncul pertama di Boston tahun 1924
Tahun 1996 di US ada 5.305 dengan total aset $2.637,4 triliun

Keunggulan: - diversifikasi
- risk pooling

Return investasi dipengaruhi oleh:
- pendapatan dari aset yang dipegang
- capital gain
- capital apreciation dari portfolio
Capital apreciation dilihat dari net asset value (marked to market setiap hari)

Macam Mutual Funds
- Open-ended
Jumlah share berfluktuasi harian

- Closed-end investment companies
Jumlah share tetap

Load fund: suatu mutual fund dimana pembeli dikenai biaya pembelian pada saat membeli
Regulasi

SEC untuk registrasi dan mengatur
NASD supervise distribusi share dari mutual fund
Investment Adviser Act mengatur aktivitas mutual fund adviser
Investment Company Act mengatur conflict of interest, fraud, & fee
Insider Trading & Securities Fraud Enforcement Act 1988
mengharuskan mutual funds memiliki mekanisme untuk mengatasi
masalah insider trading
Market Reform Act 1990 memberi wewenang pada SEC untuk
menghentikan perdagangan jika diperlukan

INSTRUMEN-INSTRUMEN KEUANGAN
Jangka pendek: Pasar Uang (< 1 tahun)
Jangka panjang: Pasar Modal
Macam Instrumen Pasar Uang

Internasional (US)
Treasury Bills
Commercial Paper
Short-term Municipal Securities
Negotiable Certificates of Deposit (CDs)
Banker’s Acceptances
Federal Funds
Repurchase Agreements
Eurodollars

Treasury Bills
Surat hutang yang diterbitkan oleh pemerintah pusat berjangka waktu pendek (< 1 tahun), sering disebut T-Bills

Short-term zeros: dijual dengan diskonto

Macam T-Bills:
- 13 minggu (91 hari)
- 26 minggu (182 hari)
- 52 minggu (364 hari)

Commercial Paper
Surat hutang jangka pendek yang diterbitkan oleh lembaga keuangan atau bukan lembaga keuangan namun unsecured, oleh karena itu biasanya hanya dikeluarkan oleh perusahaan besar. Di US maturity biasanya sama atau lebih kecil dari 270 hari supaya tidak harus didaftarkan pada Securities and Exchange Commission (SEC)

Biasanya dilakukan rating  menggunakan line of credit bank atau letter credit bank supaya ratingnya naik

Short-term Municipal Securities
Surat hutang yang dikeluarkan pemerintah daerah yang maturitasnya kurang dari 1 tahun

Negotiable Certificates of Deposit (CDs)
CDs adalah zero coupon securities yang dikeluarkan oleh bank dengan denominasi paling sedikit U$$100.000, biasanya tidak akan diredeem oleh bank yang menerbitkannya jika belum jatuh tempo. Oleh sebab itu secondary marketnya adalah aktif

Macam CDs:
Domestic CDs (dikeluarkan oleh bank di US)
Eurodollar CDs (dollar denominated CDs yang diterbitkan oleh bank di
luar bank US)
Yankee CDs (diterbitkan oleh bank asing di US)
Thrift CDs (diterbitkan oleh Savings & Loan Association)

Banker’s Acceptances
Adalah promissory note yang diterbitkan oleh peminjamnya yang dijamin oleh bank yang memberikan garansi (jika yang menerbitkan tidak membayar maka bank penjamin akan membayarnya)

Biasanya dipakai pada perdagangan internasional

Federal Funds
Adalah pinjaman antar bank (overnight) pada cadangan bank yang ada pada bank sentral.

Biasanya unsecured verbak agreements, tanpa kontrak formal.
Tingkat bunga: federal fund rate, adalah key money market statistic karena overnight risk free dan ongkos transaksi sangat kecil

Repurchase Agreements (RP atau Repo)
Suatu kontrak jual beli misalkan saham, dimana orang yang akan menjual berjanji akan membeli kembali sahamnya dengan harga tertentu pada waktu yang telah ditentukan. Seperti pinjam uang dengan kolateral.

Eurodollars
 US$ yang didepositokan di bank asing atau cabang bank US di luar US.

London adalah center dari pasar Eurodollar.

London Interbank Offered Rate (LIBOR) biasanya dipakai sebagai patokan tingkat bunga dalam US$.

Resiko: Exchange rate

Tidak ada komentar:

Posting Komentar